Jumat, 21 Maret 2014

Cara Membuat Roti Keju Manis Istimewa


Bahan-bahan :
1 resep dasar roti
1
Bahan Isi:
50 gr margarin
50 gr gula tepung
50 gr keju cheddar parut
25 gr sdm susu bubuk
50 gr tepung terigu protein sedang, disangrai 5 menit dengan api kecil, ditimbang 43 gram
Bahan Olesan :
1 btr telur ( Ambil kuningnya saja )
2 sdm susu cair 

Bahan di atas di aduk-aduk hingga merata
Bahan Hiasan:
100 gr buttercream
25 gr keju cheddar, diparut panjang
 

Cara Membuat:
1. Langkah pertama Kita membuat Isinya terlebih dahulu, aduk bahan isi sampai berbutir. Sisihkan.
2. Buat roti dengan cara yang sama.
3. Kemudian timbang masing-masing 30 gram. Bulatkan. Diamkan 10 menit.
4. Setelah itu Pipihkan. Beri isi. Bentuk bulat. Letakkan di cetakkan pai yang dioles margarin.
5. Lalu diamkan 60 menit hingga mengembang. Oles dengan bahan olesan. 
6. Oven 10 menit dengan suhu 190 derajat Celsius.
7. Hias dengan buttercream dan keju cheddar. 
8. Sajikan roti keju manis ini untuk 25 buah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar